Kelas 4, Bahasa Arab, Pelajaran Keempat {Semester 1}
Jumat, 25 September 2020
Kosakata Anggota Keluarga dalam Bahasa Arab
๐Assalammualaikum anak sholeh dan Sholehah yang berbahagia, untuk pembelajaran kali ini saya akan mengulas seputar nama-nama anggota keluarga dalam bahasa arab beserta artinya. Tujuan adalah agar membantu kalian yang sedang menghafal atau sedang mempelajari bahasa arab dengan cepat dan mudah.
๐Anggota Keluarga ( ุฃูุนูุถูุงุกู ุงูุฃูุณูุฑูุฉู )
Anggota Keluarga ุงููุฃูุณูุฑูุฉู
Bapak (artinya) : abun ุฃูุจู :
Ibu (artinya) : ummun ุฃูู ูู :
Suami (artinya) : zaujunุฒูููุฌู :
Istri (artinya) : zaujatun ุฒูููุฌูุฉู :
Anak laki-laki (artinya) : ibnun ุงูุจููู :
Anak perempuan (artinya) : bintun ุจูููุชู :
Keponakan laki-laki (artinya) : ibnul akhi/ ibnul ukhtiุงูุจููู ุงููุฃูุฎู \ ุงูุจููู ุงููุฃูุฎูุชู :
Keponakan perempuan (artinya) : bintul akhi/ bintul ukhti ุจูููุชู ุงููุฃูุฎู \ ุจูููุชู ุงููุฃูุฎูุชู :
Saudara laki-laki (artinya) : akhun ุฃูุฎู :
Saudara perempuan (artinya) : ukhtun ุฃูุฎูุชู :
Kakek (artinya) : jaddun ุฌูุฏูู :
Nenek (artinya) : jaddatun ุฌูุฏููุฉู :
Paman dari ibu (artinya) : โammun ุนูู ูู :
Paman dari bapak (artinya) โammatun ุนูู ููุฉู :
Paman dari ibu (artinya) :khaalun ุฎูุงูู :
Bibi dari ibu (artinya) : khaalatun ุฎูุงููุฉู :
Cucu laki-laki (artinya) : hafiidun ุญูููููุฏู :
Cucu perempuan (artinya) : hafiidatun ุญูููููุฏูุฉู :
Kakak ipar (artinya) : hamun ุญูู ู :
๐Tugas!
Sekarang, tugas kalian adalah coba tuliskan 5 Kosakata Anggota Keluarga dalam Bahasa Arab di Kertas Folio!
๐SELAMAT MENGERJAKAN!
Komentar
Posting Komentar